Cara Setting Style di Microsoft Word

cara setting style di ms word
cara setting style di ms word

Cara setting Style di Microsoft Word – Microsoft Word yaitu aplikasi software yang biasanya digunakan untuk membuat dokumen. apabila kita tahu cara mengaplikasikan/menggunakan aplikasi ini, kita akan lebih mudah dan mempersingkat waktu untuk membuat dokumennya. ada beberapa fitur yang jarang kita perhatikan/ kita ketahui yaitu style.

Cara Setting Style di Microsoft Word.

penggunaan style pada microsoft word akan dapat mempersingkat waktu dalam pembuatan dokumen, penggunaan style ini sangat lah penting bagi kita yang ingin cepat dalam pembuatan dokumen.

Berikut ini adalah langkah-langkahnya:

  1. Pertama, Buka aplikasi Microsoft Word terlebih dahulu.

    Cara Setting Style di Ms Word
    Cara Setting Style di Ms Word
  2. Kedua, Cari fitur style pada Microsoft Word, menu style terletak pada tab home/beranda

     Cara-Setting-Style-di-Ms-Word-2.

    Cara-Setting-Style-di-Ms-Word
  3. Kemudian, Beberapa bagian style yang biasanya sering digunakan akan ada disitu, jika kita ingin melihat lebih banyak style, kita bisa mengklik ikon  panah seperti gambar dibawah ini. Akan ada banyak panel khusus berbagai style lainnya.
    "<yoastmark
  4. Secara bawaan, style akan muncul dibagian beranda pada Microsoft Word. Jika kita tidak melihatnya, maka kita bisa mengklik kanan pada menu-menu yang ada diatas. Microsoft Word menjuluki menu-menu itu dengan kata Setelah klik kanan, klik “customize the ribbon”.
    "<yoastmark


  5. Setelah itu pastikan ada “style” pada bagian bawah tab “home”.
    "<yoastmark
  6. Jika tidak ada, kita bisa klik “home”, kemudian pada bagian “customizations”. Klik saja “reset only selected ribbon tab” seperti pada gambar dibawah ini.

    Cara Setting Style di MicrosoftWord
    Cara Setting Style di MicrosoftWord

Hal ini berfungsi untuk mengembalikan peraturan pada tab home ke pengaturan semula. Jika sudah selesai klik saja OK. Maka tamilan home akan kembali seperti semula, termasuk juga pada bagian quick style gallery.

Setelah kita mempelajari Style di artikel Cara edit Style di Word ini, sudah pastinya menjadi kewajiban setiap kita  membuat dokumen apapun. Jangan sampai kita tidak menggunakannya. Karena fitur ini sangat menghemat waktu, ketika kita mengubah pengaturan di kemudian hari. Jadi  Inilah  cara menggunakan style pada Ms.Word. semoga membantu.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*