Cara Menyimpan Video Tiktok Ke Galeri

Cara Menyimpan Video Tiktok
Cara Menyimpan Video Tiktok

Cara Menyimpan Video Tiktok Ke Galeri – Cara mendownload video Tiktok ke galeri adalah kasus yang cukup mudah. Karena proses penyimpanan video Tiktok di galeri, dapat Anda lakukan tanpa aplikasi tambahan.

Seperti yang kita ketahui, Tiktok adalah salah satu aplikasi singkat untuk berbagi video yang sangat populer dengan hampir semua pengguna smartphone di Indonesia. Saking begitu populer, Tiktok berhasil mengalahkan Facebook dan WhatsApp sebagai aplikasi yang paling banyak diunduh pada tahun 2020.

Cara Menyimpan Video Tiktok Ke Galeri

Nah, untuk Anda pengguna Tiktok baru yang kesulitan mengunduh video Tiktok dan menyimpannya ke galeri, silakan ikuti langkah-langkah di bawah ini.

Ada dua cara menyimpan atau mendownload video Tiktok ke galeri yaitu :

  1. Langsung dari aplikasi Tiktok
  2. Pertama buka aplikasi Tiktok di ponsel Anda, dan temukan video yang ingin Anda download.
  3. Setelah ditemukan, klik Bagikan> Simpan video. Seperti pada gambar berikutnya.
    Tutorial Menyimpan Video Tiktok Ke Galeri
    Tutorial Menyimpan Video Tiktok Ke Galeri

    Tutorial Mendownload Video Tiktok Ke Galeri
    Tutorial Mendownload Video Tiktok Ke Galeri
  4. Secara otomatis video tersebut akan langsung tersimpan ke Galeri ponsel kamu.

Namun, cara ini memiliki kekurangan, yaitu Watermark (tanda air) muncul akun pemilik video.

Jadi, bagaimana Anda mengunduh Tiktok tanpa tanda air? Simak di bawah ini.

Cara mendownload video Tiktok tanpa Watermark

Sama seperti cara pertama, buka aplikasi Tictok di ponsel Anda terlebih dahulu dan cari video yang akan Anda download.

Klik tombol Bagikan (tanda panah) lalu pilih opsi Salin Tautan.

Cara Mendownlaod Video Tiktok Ke Galeri Tanpa Watermark
Cara Mendownlaod Video Tiktok Ke Galeri Tanpa Watermark

Setelah itu close atau tutup aplikasi TikTok dan buka aplikasi browser yang ada di ponsel Anda, baik itu Google Chrome, Opera Mini, Safari, UC Browser dan lain- lain.

Kemudian pada kolom pencarian, ketikkan kata kunci Snaptik dan klik tombol pencarian. Apabila hasil sudah ditampilkan, Anda dapat meng-klik dan masuk ke halaman website-nya.

ketikkan kata kunci Snaptik dan klik tombol pencarian
ketikkan kata kunci Snaptik dan klik tombol pencarian

Langkah selanjutnya, silahkan paste atau tempelkan link dari video TikTok yang sudah di copy tadi pada kolom yang tersedia. Klik tombol Download > Pilih Download Server 1, lalu tunggu hingga proses pengunduhannya selesai.

Download Pilih Download Server 1
Download Pilih Download Server 1

Sama dengan cara pertama, hasil unduhannya secara otomatis akan langsung tersimpan ke Galeri ponsel Anda.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*