Cara Menghapus Kontak Di Gmail

Cara Hapus Kontak Gmail
Cara Hapus Kontak Gmail

Cara Menghapus Kontak Di Gmail – Nah, sebelum masuk ke pembahasan baiknya saya akan memberi penjelasan mengenai gmail itu sendiri. Gmail merupakan layanan surel yang dimiliki Google. USr bisa mengakses Gamail dengan surat web HTTPS, protokol POP3 atau IMAP4. Gmail dipubikasikan menggunakan sistem undangan dalam versi Beta pada tanggal 1 April 2004 dan juga tersedia untuk umum pada tanggal 7 Februari 2007 walupun masih berbentuk Beta. Namun hampir bersamaan seluruh produk Google Apps, Layanan Gmail ini sudah disempurnakan dan tidak lagi dalam bentuk Beta pada 7 Juli 2009.

Cara Menghapus Kontak Di Gmail

Gmail menyediakan penyimpanan awal dengan kapasitas 1GB per pengguna, Pada waktu itu Gmail mampu meningkatkan 2-4 MB yang dimana mampu mengalahkan para pesaingnya. Untuk peraturan pesan pribadi beserta lampiranya Gmail membatasi 25MB, yang dimana jumlah tersebut lebih besar daripada pesaingnya.  Untuk antarmuka Gmail lebih berorientasi pada pencarian dan “tampilan percakapan” yang dimana hampir sama dengan forum Internet

Namu seiring berkembangnya teknologi Gmail memberi kapasitas penyimpanan yang sangat besar jauh seperti saat pertama diluncurkan 7538 megabyte dan terus di tambah kapasitasnya. Jumlah ini cukup untuk menyaingi situs situs yang serupa dengan Gmail. seperti Yahoo! dan Hotmail. Unuk itu pengguna dapat menyimpan ribuan surat bahkan lebih pada satu situs yaitu Gmail.  Untuk saat ini Gmail merupan Elektronik Mail yang mempunyai kapasitas terbesar.

Setelah kamu mengetahui perkembangan dan penjelasan mengenai Gmail nah sekarang masuk ke cara penghapusan kontanya, Simak caranya sebagai berikut

  1. Buka daftar kontak Anda

Untuk mengakses Gmail ada du acara, Pertama, akses melalui contact.google.com. Kedua, pada akun Gmail, klik ikon segitiga terbalik di sebelah tulisan “Gmail” di sebelah kiri atas. Pilih kontak. Anda akan di bawa masuk ke tab baru pada peramban.

Cara Menghapus Kontak Pada Gmail
Cara Menghapus Kontak Pada Gmail
  1. Pilih kontak yang akan dihapus
  2. Klik Icon tiga Elips di sebelah kanan kontak
  3. Pilih opsi “Delete”
  4. Konfirmasi

Tapi yang perlu diingat ketikan anda menghapus kontak tersebut maka apapun yang bersangkutan dengan Akun Email tersebut akan hilang, Nah kurang lebih seperti itu caranya, Semoga Bermanfaat…

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*