Cara Menghapus Bookmark di Word

cara menghapus bookmark pada word

Cara Menghapus Bookmark di Ms Word – Bookmark sebagai identifikasi lokasi dari sebuah tulisan di word yang sudah anda berikan nama dan sebagai alat pencarian identifikasi di dalam laporan.

Cara Menghapus Bookmark di Word

Bookmark dapat di gunakan dimana saja? Berikut ini contohnya

Bookmark dapat dibuat di aplikasi word,power point,excel serta google chrome, mozila, opera dan masih banyak lagi.

Apasi yang di maksud dengan aplikasi Microsoft word itu?

Jadi Microsoft word atau yang yang dikenal dengan Microsoft office word yaitu salah satu software yang bertugas untuk mengolah kata dan memiliki banyak pilihan template dan tema, sangat membantu unutk siswa, perusahaan dan guru. Aplikasi ini dapat membuat sebuah surat resmi, undangan, laporan dll.

Berikut ini keunggulannya

  1. Dapat memyimpan berbagai macam formatdan dapat di buka kembali sesuka anda
  2. Banyak pilihan font yang bagus
  3. Dapat mengedit gambar

Cara menghapus bookmark di Microsoft Word

  1. Pertama anda membuka file yang sudah anda beri tanda bookmark
  2. Setelah itu pilih menu Insert
  3. Kemudian klik links lalu anda klik bookmark
langkah pertama menghapus bookmark
langkah pertama menghapus bookmark

       4. Setelah anda klik bookmark akan muncul tampilan seperti berikut ini

       5. Lalu klik Delete yang saya beri tanda kotak hitam

langkah kedua bookmark sudah di hapus
langkah kedua bookmark sudah di hapus
  1. Jika sudah klik Delete akan kosong daftar bookmark tersebut setelah iyu kalau sudah di delete klik close untuk keluar.
langkah sesudah bookmark di hapus
langkah sesudah bookmark di hapus

Demikian penjelasan yang dapat saya paparkan tentang bagaimana Cara Menghapus Bookmark Pada Microsoft Word semoga dapat membantu anda terima kasih.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*