Cara Membuat Table Di Word 2010 – Apakah kalian kebingungan saat akan membuat table di word? Tenang disini saya akan membantu menyelesaikan masalah kalian pada saat ini.
Cara Membuat Tabel Di Word 2010
Pastinya cara membuat tabel di Microsoft Word tidak serumit membuat tabel di Microsoft Excel. Di aplikasi Microsoft Word ini mempunyai fitur insert table yang akan mempermudah kalian dalam membuat data. Anda bisa mengatur teks di dalam baris dan kolom sehingga tabel anda akan sangat lebih rapi.
Mengedit teks pada tabel cukup mudah, anda perlu mengatur baris dan batas spasi sesuai keinginan anda. Tampilan pun bisa dibuat semenarik mungkin. Sebelum anda melanjutkan ke langkah-langkah untuk membuat table saya ingin memberi tahu, apa sih fungsi table pada Microsoft Word itu?
Fungsi Table pada word adalah:
-Merangkum data sehingga data yang disajikan jelas dan rapi.
-Pelengkap dalam sebuah dokumen.
Yuk mari kita simak dan baca dengan baik bagaimana cara membuat table di Microsoft Word 2010.
Langkah-Langkah Untuk Membuat Table Di Word
- Langkah pertama, buka Microsoft Word terlebih dahulu.
- Langkah yang Kedua, tap insert.
- Langkah yang ketiga, klik table.
- Langkah yang keempat, klik /pilih insert table.
- Langkah yang kelima, Setelah itu pilihlah jumlah kolom dan baris sesuai kebutuhan anda.
- Langkah yang keenam, Kalau sudah memilih baris dan kolom, tekan ok.
Sekian artikel tentang tatacara/penjelasan cara membuat table di word 2010, dari saya kurang dan lebihnya atas tulisan yang telah saya ketik, mohon maaf yang sebesar-besarnya. Semoga artikel tersebut bisa bermanfaat bagi kita semua amin. Terimakasih
Be the first to comment