
Cara Membuat Lembar Kerja Baru Dengan Cepat Menggunakan? – Beberapa orang terkadang bingung untuk membuat lembar kerja baru. Nah, untuk anda yang bingung cara membuat lembar kerja baru, disini saya akan memberitahu anda untuk menambah ilmu pengetahuan tentang Microsoft Word.
Cara Membuat Lembar Kerja Baru Dengan Cepat

Apasih lembar kerja baru itu? Lembar kerja baru adalah dokumen yang belum diisi atau masih kosong. Bisa juga disebut dengan New Page atau halaman baru. Lalu, bagaimana cara membuat lembar kerja baru? Sebenarnya tidak sulit, hanya saja kadang kita tidak tahu cara membuka lembar kerja baru.
Untuk tau cara selanjutnya simak penjelasan dibawah ini.
Melalui menu file
- Klik menu File dipojok kiri atas
- Kemudian klik New dan pilih Blank Dokumen
- Terakhir klik Create
Dengan cara diatas anda tidak perlu lagi bingung bagaimana cara membuka lembar kerja baru.
Melalui shortcut Ctrk + N
Cara Membuat Lembar Kerja Baru Microsoft Office dengan Cepat ialah hanya dengan menekan “CTRL+N” makan akan keluar lembar kerja baru yang siap untuk digunakan.
Melalui Quick Access Toolbar
Quick Access Toolbar ialah baris toolbar yang berada Microsoft office dimana toolbar itu berisi sejumlah tombol yang sering digunakan oleh anda di halaman kerja Microsoft Word. Jadi bisa tahu “selain melewati office button, guna membuat eksemplar kerja baru dapat juga melalui” Quick Access Toolbar andai Anda ingin teknik seperti ini.
- Pertama coba pilih Office Button disebelah kiri atas
- Kemudian klik New
- Perhatikan daftar ikon atau gambar
- Setelah itu, pilih Blank Dokumen lalu klik Create
- Jika sudah akan muncul dokumen baru dam selesai
Mudah sekali bukan?Sebenarnya itu mudah. Hanya saja kita biasanya beluum mengetahui caranya. Sekian artikel ini, Semoga dapat membantu anda semua.
Be the first to comment