Cara Screenshot di Samsung Galaxy A9 2018

Cara Screenshot di Samsung Galaxy A9 2018
Cara Screenshot di Samsung Galaxy A9 2018

Cara Screenshot di Samsung Galaxy A9 2018 – Screenshot adalah gambar yang diambil dari layar perangkat elektronik, seperti komputer, smartphone, atau tablet, yang menunjukkan apa yang ditampilkan pada layar pada saat itu. Istilah ini berasal dari kata “screen” (layar) dan “shot” (pengambilan gambar).

Fitur screenshot pada ponsel pintar (smartphone) telah ada sejak awal era smartphone, tetapi tanggal pastinya bisa bervariasi tergantung pada jenis perangkat dan sistem operasi yang digunakan. Screenshot di smartphone pertama kali bisa digunakan pada i-Phone tahun 2007 dan Blackberry pada 2010. Pada Android itu sendiri fitur ini awal kali bisa digunakan pada tahun 2011

Meskipun beberapa perangkat Android custom ROM atau produsen tertentu (seperti Samsung dengan TouchWiz) sudah memiliki kemampuan untuk mengambil screenshot sebelumnya, fitur screenshot standar baru menjadi bagian resmi dari Android OS pada versi 4.0 (Ice Cream Sandwich) yang dirilis pada tahun 2011. Pengguna dapat mengambil screenshot dengan menekan tombol “Power” dan “Volume Down” secara bersamaan.

Aspek-aspek screenshot di HP mencakup berbagai hal, mulai dari cara pengambilan, kegunaan, hingga format dan fitur tambahan yang tersedia. Berikut adalah beberapa aspek penting terkait screenshot di HP:

Kegunaan :

  • Berbagi Informasi
  • Dokumentasi
  • Referensi Cepat

Format File :

  • PNG
  • JPEG

Penyimpanan dan Manajemen :

  • Penyimpanan Otomatis
  • Sinkronisasi Cloud

Fitur Tambahan :

  • Screenshot Panjang
  • Mode Fokus

Cara Screenshot di Samsung Galaxy A9 2018

 

Berikut langkah-langkahnya :

  1. Pertama siapkan objek atau halaman yang mau di screenshot
  2. Lalu pencet tombol Volume Kurang ( Bawah / Down ) dan tombol on/of secara bersamaan
  3. Kemudian akan muncul icon notif seperti dibawah ini

    Cara SS di Samsung Galaxy A9 2018
    Cara SS di Samsung Galaxy A9 2018
  4. Setelah itu hasilnya akan muncul di gallery pada folder “Gambar Layar”

    Cara SS di Samsung Galaxy A9
    Cara SS di Samsung Galaxy A9

Jadi, kemampuan untuk mengambil screenshot di ponsel sudah ada sejak akhir 2000-an hingga awal 2010-an, dengan adopsi yang lebih luas dan standar yang lebih seragam seiring dengan perkembangan sistem operasi mobile utama seperti iOS dan Android. Untuk screenshot di samsung a9 juga sangat mudah hanya mengandalkan tombol volume down sama tombol on/of.

About Alif Maulana 4053 Articles
Profesional Wordpress dan Teknologi.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*