Cara Mengupdate Browser – Browser sudah menjadi bagian penting dalam hidup kita. Tanpa browser kita tidak akan bisa menjelajahi internet dan salah satu hal yang harus ada di laptop kita adalah browser. Browser sangat penting untuk kita agar bisa menjelajahi internet, karena tanpa browser kita tidak akan dapat menjelajahi internet.
browser adalah program perangkat lunak untuk menyajikan dan menjelajahi konten di World Wide Web. Konten yang dapat kita telusuri di browser adalah gambar, video, dan halaman web, dihubungkan menggunakan hyperlink dan diklasifikasikan dengan URI (Uniform Resource Identifiers). Halaman ini merupakan contoh halaman web yang dapat dilihat dengan menggunakan browser.
Tetapi seperti software komputer lainnya, browser juga memiliki beberapa masalah tentang auto update. Kebanyakan software komputer auto updatenya tidak menyala, oleh karena itu perlu kita cek berkala agar kita tahu software yang kita pakai sudah ada di versi ternaru, termasuk browser. Oleh karena itu kali ini saya akan memberitahu cara untuk memperbarui browser yang ada di laptop kalian, kali ini saya akan menggunakan chrome sebagai contoh browsernya.
Berikut Adalah Cara Mengupdate Browser
- Buka browser chrome kalian.
- Klik titik tiga yang ada di bagian kanan atas chrome, lalu masuk ke menu help > About Google Chrome
- jika sudah masuk ke halaman about google chrome maka browser akan cek apakah ada update, jika ada maka akan otomatis di install dan jika tidak ada maka akan menampilkan alert seperti di bawah ini
Itulah cara untuk mengupdate browser kalian. Semoga artikel ini dapat membantu kalian yang sedang mencari cara untuk mengupdate browser atau hanya sekedar menambah pengetahuan kalian tentang cara untuk update browser. Sekian dari saya, maaf jika ada salah kata dan terimakasih telah mengunjungi website metodeku.
Be the first to comment