Cara Mabar Di FF

Cara Mabar Di FF- Game ini merupakan game yang paling banyak digemari oleh orang terutama para remaja dan anak kecil, game yang yang memiliki tema tembak-tembakan ini dapat mewakili Indonesia di ajang piala FFWS. Oleh karena sekarang banyak sekali anak remaja yang ingin menjadi seorang gamer, dan ingin masuk ke dalam E-sport.

Cara Mabar Di FF

Garena Free Fire atau biasa dikenal dengan Free Fire (sering disingkat FF) adalah sebuah game battle royale yang dikembangkan oleh 111 Dots Studio dan diterbitkan oleh Garena untuk Android dan iOS. Ini menjadi game seluler yang paling banyak diunduh di dunia pada tahun 2019. Game Free Fire sendiri berasal dari Vietnam. Pada saat itu, Free Fire dibangun untuk seluler oleh 111dots Studio dan cukup sukses. Tidak banyak game battle royale di ponsel saat itu.

Saat PUBG sedang booming di pasar PC, tentu hal ini membuat kaget banyak orang, jika seorang teman muncul di daftar teman, maka dia telah mengkonfirmasi bahwa dia bisa bersama Anda. Kualitas ringan, Anda dapat memainkan Free Fire di perangkat low-end dengan RAM 2GB atau bahkan RAM 1GB. Kemudian buka daftar teman Anda dan klik opsi plus (+) di sebelah foto teman Anda. Tunggu beberapa saat hingga temanmu terkonfirmasi sebagai teman mabarmu.

Berikut merupakan langkah-langkah main game FF.

  1. Buka atau masuk game ff mu.
  2. Kemudian pilih menu Invite teman dan mulai.

    Maen ff
    Maen ff
  3. Dan anda sudah main ff.

Itulah merupakan langkah-langkah  bermain ff jika ada kesalahan penulisan kata mohon maaf.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*