Aplikasi Pesan Tiket kereta api Lokal – Seiring berkembangnya zaman dan kemajuan teknologi yang ada, banyak hal yang berubah seperti pemesanan yang awalnya face to face sekarang pemesanan bisa melalui online atau melalui aplikasi. Kita bisa memesan tiket pesawat, bis, maupun kereta api tanpa ribet dan harus mengantri lama untuk mendapatkan tiketnya. Kita bisa menggunakan aplikasi yang ada pada app store handphone kita untuk mendownload aplikasi pemesanan tiket.
Jelang mudik liburan, banyak orang yang menggunakan transportasi seperti, kereta api, bis, pesawat, dan lain sebagainya. Dari sekian banyak transportasi yang tersedia, kereta api adalah salah satu moda transportasi yang sering digunakan saat mudik liburan tiba. Tetapi banyak orang yang tidak mendapatkan tiket kereta karena kuota tiket tersebut sudah penuh dan harus menggungu di kemudian hari tentu itu sangat menyebalkan bukan. Tenang, anda bisa memesan tiket kereta api secara online untuk menghindari kejadian kehabisan tiket.
Apa saja aplikasi untuk memesan tiket kereta api? Berikut adalah list aplikasi yang bisa digunakan untuk memesan tiket kereta api secara online
- Traveloka
Traveloka menyediakan layanan pemesanan tiket kereta api. Anda bisa menggunakan aplikasi ini untuk memesan tiket secara online tanpa harus mengantri, anda juga bisa mengunakan aplikasi ini untuk melihat jawal keberngkatan kereta api, melihat harga tiket kereta api, dan melakukan pembayaran tiket kereta api
- KAI Accces
KAI Acces adalah aplikasi resmi yang di buat oleh PT KAI untuk memungkinkan anda memesan tiket kereta api secara online, memilih tempat duduk, dan melihat jadwal keberangkatan kereta api.
- Tiket.com
Selanjutnya ada aplikasi tiket.com, Aplikasi ini menyediakan layanan pemesanan tiket untuk berbagai moda transportasi seperti bus, pesawat, kereta api, dan lain sebagainya.
- BukaLapak
BukaLapak adalah platform e-commerce yang selain menjual barang, BukaLapak juga menyediakan layanan pemesanan tiket kereta api
- Tokopedia
Yang terakhir ada Tokopedia, sama seperti BukaLapak, Tokopedia juga menyediakan layanan pemesanan tiket transportasi termasuk kereta api.
Sekian pembahasan kali ini tentang aplikasi pesan tiket kereta api lokal. Nikmati kenyamanan memesan tiket perjalanan kereta dengan mudah melalui ujung jari Anda, membuka pintu petualangan tanpa hambatan. Jadikan perjalanan Anda lebih praktis dan efisien dengan aplikasi pesan tiket kereta api yang handal dan inovatif.
Be the first to comment